Jl. Bend. Jago Raya No.36 Serdang, Kemayoran, Jakarta Pusat 10630

Open daily 08:00 - 17:00

Teknik Pengemasan Barang Besar yang Mudah dan Efisien

Teknik pengemasan barang besar,- Packing barang besar bukan hal yang mudah. Jika tidak efisien dalam mengemasnya, selain keamanan barang tidak terjamin, ini juga bisa membuat biaya pengiriman membengkak. 

Lantas, packing barang pakai apa? Bagaimana cara mengemas barang secara efisien? Nah, berikut ini panduannya:

teknik pengemasan barang besar

Bahan packing barang yang paling umum adalah kardus. Barang seperti kaca, keramik, bahan-bahan keras lainnya sebaiknya dikemas menggunakan papan. Jika menggunakan kardus, jangan lupa menggunakan kemasan pelindung di bagian dalam.

Material pelindung bisa berupa plastik wrap atau kardus berlapis, tergantung ukuran dan jenis barangnya.

2. Lakukan Prosedur Pengemasan

teknik pengemasan barang besar

Prosedur pengemasan barang bisa Anda mulai dengan menyesuaikan ukuran dan jenis barangnya. Setelah itu, lakukan langkah-langkah berikut:

  1. beri bahan pelindung
  2. masukkan dengan hati-hati
  3. Beri label atau keterangan khusus pada kardus di bagian luar.

3. Lakukan Pengujian Keamanan

teknik pengemasan barang besar

Sebelum Anda mengirimnya ke jasa pengiriman barang, sebaiknya Anda memastikan dulu keamanannya. Cek risiko yang mungkin terjadi pada barang, apakah aman atau tidak.

Anda bisa mengonsultasikan keamanan packing Anda tersebut pada petugas di penyedia jasa pengiriman barang. Nantinya akan ada tambahan packing dari pihak penyedia jasa, tetapi Anda perlu memastikan packing dari Anda sudah cukup aman.

4. Pilih Jenis Container yang Tepat untuk Barang Besar

teknik pengemasan barang besar

Ada banyak jenis container yang sesuai dengan berat dan ukuran barang. Anda bisa berkonsultasi dengan pihak penyedia jasa, pasalnya, pemilihan container bisa memengaruhi harga.

Jika ingin mendapatkan container terbaik, tentunya biaya pengiriman akan sebanding dengan pelayanan keamanan produk yang Anda kirim.

Cara packing barang besar, kecil, pecah belah, dan lainnya tentu saja berbeda. Jenis barang yang rentan pecah, retak, patah, dan sebagainya membutuhkan material khusus seperti kayu untuk mengemasnya.

Jika memesan barang, pastikan packing barang Anda aman sesuai dengan bentuk dan ukuran barang tersebut. Penyedia jasa sangat berpengaruh terhadap proses packing barang tersebut.

Nah, setelah memperhatikan cara pengemasan barang besar yang aman dan efisien sesuai tips di atas, jangan lupa pilih jasa pengiriman yang pro dan kredibel. Percayakan semua kebutuhan pengiriman Anda hanya pada JTE, yang memberi jaminan hemat, aman, cepat, dan tepat waktu.